Berita Nasional Terpercaya

Kritik Kelompok Penulis Global India pada Budaya Intoleransi

0

HarianBernas.com – Kelompok penulis global di India mengungkapkan, bahwa India harus berani merombak sistem kuno yang sering disalah gunakan oleh negara pada Senin (19/9/16).

Sejak Perdana Menteri Narendra Modi berkuasa pada pemilu 2014, kelompok umat Hindu garis keras dituduh intoleran kepada agama dan kelompok minoritas lainnya di India.

?Budaya intoleran sudah mengakar di India dan semakin mengancam? pernyataan ini hasil temuan dari sebuah survei yang dilakukan oleh PEN Internasional yang dilakukan oleh beberapa penulis, penulis, aktivis, dan pengacara.

Banyak kebebasan ekspresi yang dibatasi karena sering terjadinya hasutan, fitnah, kecurigaan dan hukun-hukum yang berkaiatan dengan kebencian disalahgunakan oleh ?kelompok atau individu yang intoleran?

Sebuah laporan dari PEN Canada dan Fakultas Hukun Univerisity of Toronto mennyatakan bahwa, ?Laporan mereka (yang disurvei) menunjukkan bahwa penyalahgunaan undang-undang India yang tidak jelas terlalu luas telah membantu menciptakan situasi yang mengerikan di dalam masyarakat India dan seluruh lingkup publiknya?.

Leave A Reply

Your email address will not be published.